Kupas Tuntas Kebijakan Transisi Energi Presiden Jokowi: Maju atau Mundur?

26 Juli 2024

-

Sartika Nur

Kupas Tuntas Kebijakan Transisi Energi Presiden Jokowi

Sejumlah kebijakan sektor energi yang diterbitkan Presiden Joko Widodo selama 10 tahun menjabat bertolak belakang dengan upaya transisi energi. Hal tersebut terlihat dari  berbagai peraturan yang diterbitkan selama satu dekade ini cenderung mendukung produksi dan penggunaan energi fosil. Beberapa di antaranya bahkan membuat Indonesia mengucurkan anggaran triliunan rupiah untuk program yang tidak sejalan dengan cita-cita transisi energi.

Bagaimana perkembangan transisi energi di Indonesia sejak Presiden Jokowi memimpin? Baca lebih lanjut laporan terbaru CERAH.

Detail Publikasi

Dipublikasikan: 26 Juli 2024

Publikasi Terkait

Benarkah Batu Bara Bisa Bersih? Fakta di Balik Teknologi Carbon Capture and Storage (CCS)

Apakah Batu Bara Bisa Bersih? Ini Fakta Teknologi CCS

Tekanan untuk mengurangi emisi karbon dan mempercepat transisi energi bersih semakin besar, baik di tingkat global maupun nasional. Salah satu solusi yang serin...

19 Mei 2025

Calon pembeli tengah melihat kendaraan listrik Wuling Air EV

Terhalang Keraguan Produsen Otomotif Jepang

Akselerasi penambahan moda transportasi tersebut terhambat minimnya rencana elektrifikasi dari produsen-produsen otomotif besar di dalam negeri.

07 Februari 2023

Wakil Ketua Komisi VII DPR Eddy Soeparno. (Foto: Theresia Agatha/VOI)

5 Ekosistem Ini Vital Untuk Kembangkan Kendaraan Listrik RI

Wakil Ketua Komisi VII DPR Eddy Soeparno mengatakan, terdapat lima ekosistem yang perlu diperhatikan dalam pengembangan kendaraan listrik.

06 Februari 2023

footer yayasan